Cara Install Font dengan Cepat

Langsung aja ke TKP, >>

1. Masuk ke Registri Editor dengan menekan tombol [Start]>[Run], lalu ketik “regedit”, dan tekan [OK].

2. Setelah masuk ke Registri Editor, carilah HKEY_CLASSES_ROTT\ttffile\shell.

3. Pilih [Edit]>[New]>[Key] dan beri nama “Install Fonts”.

4. Klik dua kali pada bagian jendela kanan pada entri [(Default)] lalu beri nama value-nya dengan [Instal Font] lalu klik [OK]

5. Tandai sekali lagi sub key [Instal Fonts] dan buat sub key baru di dalamnya dengan nama “Command”.

6. Klik ganda string value [(Default)] dan beri value datanya dengan perintah “c:\windows\command\xcopy32.exe%1 c:\windows\fonts”.

Jika ingin menginstall font, tinggal klik kanan pilih Install Font.

Selamat Mencoba.

0 comments:

Posting Komentar